Cara setting Mikrotik sebagai Gateway Internet | Praktikum Administrasi Infrastruktur Jaringan
Internet Gateway adalah "simpul" jaringan yang menghubungkan dua jaringan berbeda yang menggunakan protokol yang berbeda juga untuk berkomunikasi.
Dalam istilah yang paling mendasar, Internet gateway adalah tempat data berhenti dalam perjalanan ke atau dari jaringan lain. Berkat gateway, kita dapat berkomunikasi dan mengirim data bolak-balik satu sama lain.
Indikator
- Memperagakan langkah konfigurasi mikrotik sebagai gateway setelah demo
- Melakukan konfigurasi mikrotik berdasarkan contoh kasus
Tujuan belajar
Melalui berbagai diskusi,tanya jawab,menggali informasi,mengerjakan contoh soal anda dapat:
- Memperagakan langkah konfigurasi mikrotik sebagai gateway setelah demo dengan tepat
- Melakukan konfigurasi mikrotik berdasarkan contoh kasus dengan teliti
Alat, bahan dan prasyarat
Alat dan bahan
- Komputer terpasang aplikasi Winbox (aplikasi winbox download disini)
- Kabel UTP sudah terpasang konektor RJ-45 tipe straight
- Mikrotik router RB-941
- Over steker
- Sumber internet dari ISP
- Topologi jaringan beserta informasinya
Prasyarat
Anda telah memiliki kompetensi :
- Kompetensi dasar 3.3 Memahami proses routing
Skenario singkat
Sebagai seorang technical support, anda diminta untuk merancang sebuah jaringan internet pada kantor dengan skala kecil menengah.
Untuk menyelesaikan permasalahan tersebut, anda harus menguasai dasar-dasar topologi jaringan dan pengetahuan tentang routing.
Gateway
Gateway adalah pintu gerbang (gateway) sebuah packet data yang akan dikirim ke network lain, oleh perangkat gateway.
Peralatan gateway umumnya berupa router, karena fungsi utama router adalah merouting paket. Fungsi lainya, menghubungkan 2 atau lebih jaringan yang berbeda segmen.
NAT (Network Address Translation)
Berbicara internet gateway, router selain merouting network-network yang berbeda agar dapat saling berkomunikasi, dia juga bertugas melakukan Tranlasi.
Salah satu tugas router adalah NAT (Network Address Translation), yaitu mengubah informasi IP header agar IP private dapat mengakses internet dengan IP Public.
Nama siswa : Akmal Septian
ReplyDeleteHadir Kelas : XII TKJ
This comment has been removed by the author.
ReplyDeleteNama siswa : HILMAN ABDURROHIM AZIS
ReplyDeleteHadir Kelas : XII TKJ
Nama siswa :Abdul Qodir Jaelani
ReplyDeleteHadir Kelas:XII TKJ
Nama siswa : Viola mayshanda
ReplyDeleteHadir kelas:XII TKJ
Nama Siswa : Nanda Siti Nurhasanah
ReplyDeleteHadir Kelas : XII TKJ
Nama siswa:Dian Sri Rahayu
ReplyDeleteHadir Kelas:XII TKJ
Eva novia
ReplyDeleteHadir Kelas XII TKJ
Nama:Suryana Saputra
ReplyDeleteHadir kelas:XII
Nama : Vito Jian Kurniawan
ReplyDeleteHadir Kelas : XII TKJ
Nama siswa:Farrah Nuramdhani Putri
ReplyDeleteHadir Kelas: XII TKJ
Nama siswa:Santi Nur Hikmah
ReplyDeleteHadir Kls : Xll TKJ
Nama : Pavel Rizqi Maulana Hadiatullah
ReplyDeleteHadir kelas : XII TKJ
Nama:Oom komariah
ReplyDeleteHadir kelas: Xll TKJ
Nama: Devia Nuraeni
ReplyDeleteHadir kelas: XII TKJ
Nama: Mira Adelia
ReplyDeleteHadir kelas: XII TKJ
Nama:Oom komariah
ReplyDeleteHadir kelas:Xll TKJ
Nama :putri romadiana
ReplyDeleteHadir kelas:XII TKJ
Nama:Mohamad Taufik Riffandi hadir
ReplyDeleteKelas:XII TKJ
Post a Comment